Yamada Foundation bekerja sama dengan Saitama University membuka pendaftaran beasiswa khusus untuk calon mahasiswa yang tidak dibiayai pemerintah. Beasiswa Yamaha Foundation di Jepang ini berlaku untuk jenjang S1, S2, dan S3, berupa sejumlah dana yang cukup menarik. Yamada Foundation bekerja sama dengan Saitama University membuka pendaftaran beasiswa khusus untuk calon mahasiswa yang tidak dibiayai pemerintah. Beasiswa di Jepang ini berlaku untuk jenjang S1, S2, dan S3, berupa sejumlah dana yang cukup menarik.

Baca Juga : Beasiswa Kuliah S2 Gratis di Swedia 2018, deadline : 21 Nov 2017

Detail Program Beasiswa Yamaha Foundation

Tujuan program beasiswa di Jepang ini ialah membantu mahasiswa yang termasuk dalam kategori Privately Financed Stundents untuk kuliah di Saitama University. Perguruan tinggi tersebut terkenal akan pengembangan industry dan budayanya, serta kenyamanan dan keseimbangan lingkungan natural dan urbannya. Lokasi dan lingkungan kampus memungkinkan peserta berinteraksi dengan individu dari berbagai latar belakang.

 

Komponen dan Nilai Beasiswa

Yamada Foundation berupa dana sebesar 120.000 JPY. Beasiswa diberikan selama satu tahun dari bulan April 2018.

Baca Juga : List Beasiswa Luar Negeri 

 

Kriteria Penerimaan Beasiswa Ke Jepang 2017 2018

Beasiswa di Jepang ini hanya berlaku bagi yang memenuhi kriteria berikut.

  • Terhitung sejak April 2018, merupakan mahassiwa sarjana/master/doctor di Saitama University.
  • Berusia kurang dari 35 tahun terhitang pada April 2018.
  • Warga Negara Non-Jepang.

 

Berkas Persyaratan dan Proses Pendaftaran Beasiswa Jepang

Pelamar harus mengisi formulir pendaftaran di http://www.yamada-foundation.or.jp/pc/index.html (dalam bahasa Jepang). Peserta akan mengikuti tes wawancara dalam bahasa Jepang. Pendaftaran dibuka sampai 1 Desember 2017. Informasi selengkapnya lihat di website resmi: http://en.saitama-u.ac.jp/news/scholarship-for-privately-financed-students-yamada-foundation/.

Baca Juga : Beasiswa Studi Singkat dari Australia Awards, deadline : 29 Okt 2017

 

Poster Beasiswa Yamaha Foundation 2018 di Jepang

Beasiswa Yamaha Foundation 2018 untuk S1 S2 dan S3

Beasiswa Yamaha Foundation 2018 untuk S1 S2 dan S3

 

About the Author

Aswin Bahar Setiawan

Alumni Universitas Diponegoro yang suka sharing seputar kampus, pendidikan dan beasiswa.

View All Articles